RSUP Dr. Kariadi Semarang menerima kunjungan dalam rangka studi banding dari RS Semen Gresik, RSI Siti Hajar, dan RSUD Aji Muhammad Parikesit. Studi banding ini diterima oleh Plt. Direktur Sumber Daya Manusia, Pendidikan, dan Penelitian dr. Nurdopo Baskoro, Sp. Rad (K). Dalam kesempatan tersebut beliau menyampaikan pentingnya pengembangan teknologi informasi layanan rumah sakit agar pelayanan kesehatan mudah diakses oleh masyarakat. RS Semen Gresik dan RSI Siti Hajar Jawa Timur bermaksud mempelajari tentang pengembangan dan pelaksanaan Rekam Medis Elektronik (RME) yang kompatibel yang Interoperabilitas dengan platform Satu Sehat sedangkan RSUD Aji Muhammad Parikesit bermaksud mempelajari dan mengembangkan pelayanan IPS-RS.

RSUP Dr. Kariadi Semarang RSUP Dr. Kariadi Semarang
(Semarang, 6 Juli 2023)
RSUP Dr.Kariadi - Sahabat Menuju Sehat-
🌐 Website : www.rskariadi.co.id-
☎ Call center : 024 841 3476-
📍 Alamat : Jl. Dr. Sutomo No.16, Randusari,Kota Semarang, Jawa Tengah, 50244

Share:

Tags:

Beri Komentar

">">