Sahabat Sehat, Kamis kedua di bulan Oktober adalah Hari Penglihatan Sedunia, sebuah kesempatan untuk menyoroti pentingnya melindungi mata dan penglihatan kita, meningkatkan kesadaran akan gangguan penglihatan dan kebutaan, serta mempromosikan perawatan mata dan penglihatan. Tahun ini jatuh pada tanggal 10 Oktober dengan mengangkat tema "Children, love your eyes" yang mengartikan bahwa kita sebagai orang tua harus menjaga kesehatan mata anak-anak kita dan melindungi penglihatan generasi masa depan kita. Penelitian menunjukkan bahwa mengurangi waktu di depan layar dan menghabiskan waktu di luar ruangan dapat melindungi anak-anak dari rabun jauh (miopi), yang berarti bahwa orang tua, pengasuh, dan pendidik memiliki peran penting dalam melindungi penglihatan generasi masa depan kita.
Hari Penglihatan Sedunia dapat menjadi pengingat bahwa orang dewasa juga harus memprioritaskan kesehatan mata anak-anak mereka. Penting untuk beristirahat secara teratur selama beraktivitas seperti membaca atau menggunakan perangkat
Beri Komentar